PROPOLIS HIU
Netto : 15 ml
POM TR. 143 681 331
Produksi : PT. Herbal Indo Utama
=======================
Propolis adalah sejenis getah yang dikumpulkan lebah madu dari berbagai pohon, aliran getah, atau sumber tumbuhan lainnya, yang digunakan oleh lebah untuk menutupi atau memperbaiki celah pada sarangnya. Propolis bermanfaat untuk menekan pertumbuhan bakteri, virus dan fungi, serta kemampuannya meredakan inflamasi (radang). Pada beberapa percobaan penelitian, propolis mampu memperbaiki pemulihan luka bakar, luka kecil, infeksi, peradangan, sakit gigi, dan herpes kelamin.
Komposisi :
– Propolis 5,4 gr
Khasiat :
– Membantu meningkatkan ketahanan tubuh terhadap penyakit
– Ampuh mengatasi flu
– Mengobati peradangan dan infeksi
– Membantu proses pengobatan berbagai macam penyakit
Aturan Pakai :
– Untuk dewasa : Minum 3 x 10 tetes sehari
– Untuk anak-anak : Minum 5-10 tetes sehari
– Untuk anak di bawah umur 2 tahun : Minum 3 x 1 tetes sehari
– Tidak dianjurkan dikonsumsi oleh ibu hamil dan menyusui